Rabu, 27 Agustus 2008

Speedy Smart School


Dinas P dan K JAtim bekerjasama dengan unit entreprise Telkom Divre V Jatim meluncurkan program Speedy Smart School sebagai kelanjutan dari Sekolah On Line berupa Training portal sekolah online sebagai ajang pengenalan TI bagi sekolah-sekolah dan sebagai Broadband Learning Center dan ICT center di tiap tingkat II sebagai training facility serta Menyiapkan produk SPEEDY SMART SCHOOL sebagai one product many utilities

Rencana Strategis :
Training portal sekolah online sebagai ajang pengenalan TI bagi sekolah-sekolah
Broadband Learning Center dan ICT center di tiap tingkat II sebagai training facility
Menyiapkan produk SPEEDY SMART SCHOOL sebagai one product many utilities

Tujuan :
1.Memperkaya content pendidikan di Indonesia
2.Mempermudah interaksi sekolah-wali murid, sekolah-sekolah, sekolah-masyarakat
3.Media pemasaran sekolah dan mempermudah menejerial sekolah (paperless management)

Aplikasi :
Dynamic websites untuk tiap sekolah
Sistem Informasi Akademis
Sistem SMS Gateway
SPEEDY dengan harga khusus

WEBSITE
Situs sekolah yang dapat dirubah oleh administrator sekolah sesuka hati
1. berita 8.Polling
2. kalender 9. Try Out online
3. Profil 10. Share matery ajar
4. Gallery 11. Chat room
5. Buku Tamu 12. Statistik
6. Forum
7. Artikel

SISTEM INFORMASI AKADEMIS
Merupakan aplikasi manejemen sekolah yang paperless dan merupakan sumber data aplikasi yang lain
Sistem penilaian
Sistem absensi
Sistem penjadwalan
Sistem PSB
Sistem Dokumentasi
Reporting

SMS GATEWAY
Merupakan aplikasi untuk media komunikasi sekolah dan wali murid melalui SMS FLEXI
Biaya instalasi FREE
Sekolah mendapatkan sharing Revenue per SMS dari TELKOM


Tidak ada komentar: